Adanya perceraian mempunyai akibat bukum, salah satunya terkait pembagian harta bersama yang diperoleh suami dan istri selama perkawinan. Pembagian harta bersama diatur dalam Pasal 97 Kompilasi Hukum Islam. Terdapat putusan hakim dengan menggunakan dan dengan tidak menggunakan dasar Pasal 97 Kompilasi Hukum Islam. Putusan Pengadilan Agama Kota Kediri yang menggunakan dasar Pasal 97 Kompilasi Hu…
Implementasi hukum Islam di Indonesia memasuki fase baru pada tahun 1991 dengan diberlakukannya kompilasi hukum ISLAM SEBAGAI RUJUKAN YURIDIS DI LINGKUNGAN PERADILAN AGAMA. JUGA MEMBAHAS PERKEMBANGAN BARU dan mengkaji secara cermat dan konseptual dari format kompilasi hukum islam dengan mengambil studi kasus sehingga memperkaya khasanah dalam mengkaji praktik hukum islam di Indonesia
Sebagai masalah hukum, politik uang dalam perspektif hukum Islam sulit dipisahkan dari pembahasan mengenai Maqashid al-syari'ah karena maqashid al-syari'ah adalah tujuan daripada hukum islam itu sendiri dan merupakan goal dari penerapan hukum Islam. Politik uang sebagai sebuah istilah, menunjuk pada penggunaan uang untuk mempengaruhi keputusan tertentu, baik dalam suatu pemilihan ataupun dalam …
Buku ini merupakan kajian praktis tentang bagaimana cara menyelesaikan perkara kasasi dan peninjauan kembali secara profesional, cepat, dan tepat. Buku ini disusun karena didorong untuk memberi pelayanan sebaik mungkin kepada pencari keadilan yang ingin memperoleh keadilan melalui upaya hukum kasasi dan peninjauan kembali. Semoga buku ini bermanfaat bagi mereka yang sedang mencari keadilan atau…
Buku yang ada di tangan pembaca ini merupakan ikhtiar untuk melihat hukum sebagai sebuah aturan Tuhan yang mengandung maqasid, hikmah, dan ilat. Hukum secara syar’i juga memperhatikan perubahan waktu, tempat, niat, dan keadaan. Konsiderans ini mengantarkan hukum sebagai produk ijtihad dari Al-Qur’an dan Sunnah yang memiliki keadilan dan kepastian. Demikian aspek aksiologis yang ingin dikemb…
Upah merupakan imbalan dari pekerjaan yang telah dilakukan oleh seseorang. Upah juga merupakan salah satu bentuk kegiatan muamalah yang dilakukan oleh manusia untuk memenuhi kebutuhan hidup. Pelaksanaan pengupahan terjadi karena adanya transaksi kerjasama seperti kerjasama antara pemilik sawah dan buruh tani. Upah kerjasama yang dimaksud penulis yaitu upah ngemes, ndaut, dan matun yang dilakuka…