Remaja merupakan masa peralihan dari kanak-kanak menuju dewasa dengan ditandai dengan adanya perubahan aspek fisik, psikis, psikososial. Pada masa remaja, teman sebaya sangat dominan berpengaruh dalam mendampingi pekembangan mereka menuju masa dewasa. Salah satu fungsi penting dari kelompok teman sebaya adalah sebagai sumber informasi mengenai dunia di luar keluarga. Pada masa ini kebanyakan in…
Perbaikan akhlak merupakan sebuah misi yang dilakukan oleh seluruh utusan Allah SWT, terutama oleh Nabi Muhammad saw yang merupakan manusia paling mulia akhlaknya, yang menjadi panutan seluruh umat Islam di muka bumi ini. Pembinaan akhlak sangat diperlukan bagi para remaja karena masa remaja adalah masa pembentukan pribadi dimana pada fase ini lingkungan menjadi sangat berpengaruh di dalamnya. …
Masa remaja adalah suatu tahap kehidupan yang bersifat peralihan dan tidak mantap. Disamping itu masa remaja adalah masa yang rawan oleh pengaruh pengaruh negative. Mencapai kematangan emosi merupakan tugas perkembangan yang sangat sulit bagi remaja. Namun kematangan emosi remaja sebagai santri yang mukim di Pondok Pesantren yang berbeda-beda menyebabkan tidak seluruh santri menerapkan nilai-ni…
Bagi remaja peristiwa kematian orang tua membuatnya menjadi seorang yatim, sehingga remaja akan kehilangan sosok panutan dalam hidupnya dan kehilangan materi. Ketiadaan orang tua tersebut menimbulkan duka yang mendalam, kondisi yang sangat berat yang harus dilalui remaja. Rasa duka yang menyebabkan munculnya rasa tidak berdaya, perasaan bebas, putus asa, resah, marah, perasaan bersalah, merasa …
Kehamilan remaja merupakan fenomena internasional yang belum terselesaikan hingga sekarang. Bahkan kehamilan diusia remaja dapat menimbulkan kegelisahan dan stress. Bahaya psikologis yang ditimbulkan kehamilan pada usia remaja atau dibawah 20 tahun akan lebih besar daripada bahaya biologis karena secara langsung berhubungan dengan kondisi psikis ibu hamil yang dapat menimbulkan kecemasan. Maka …
Spiritualitas adalah kemampuan yang mengangkat fungsi jiwa seh peringkat internal diri yang memiliki kemampuan dan kepekan dalam melih makna kehidupan Spiritualitas dapat membantu untuk membangun menyembuhkan diri kita secara utuh, dapat menemukan dan menggunakan mak dalam memecahkan persoalan. Sehingga dari penjelasan tersebut, peneliti hend menghubungkan spiritualitas dengan kenakalan remaja …
Permasalahan moralitas yang umum terjadi pada remaja sangat beragam. Diantaranya adalah: minum minuman keras, merokok, dan mengkonsumsi obat terlarang. Karena menurut mereka dengan melakukan hal tersebut, bisa mengurangi ketegangan, frustasi, mengilangkan kebosanan, serta rasa lelah. sehingga remaja lebih memilih perilaku itu sebagai jalan pintas untuk melarikan diri dalam mendapatkan ketenanga…
Karakter merupakan suatu perilaku, sifat, maupun watak yang ada pada setiap individu. Karakter seseorang dapat dibentuk dan dipengaruhi oleh beberapa hal terutama lingkungan. Namun, peradaban yang serba canggih sekarang menyebabkan moral merosot terutama di kalangan remaja. Banyak remaja yang kurang mempunyai sopan santun, dan lebih menyukai hiburan yang kurang bermanfaat. Untuk itu diperlukan …
Diversi sebagai cara penyelesaian perkara pidana di Indonesia adalah suatu kenyataan yuridis-normativ.Sekalipun ada kesan yang terpatri secara terbatas peraturan perundang -undangan hanya memberlakukan pengguna institusi hukum pidana itu untuk perkara yang melibatkan Anak sebagai pelaku tindak pidana,namun ada gagasan kemungkinan penggunaannya diperluas. Dimaksudkan dengan gagasan perluasan pen…