Pengetahuan konsumen adalah semua informasi yang dimiliki konsumen mengenai berbagai macam produk atau jasa. Sedangkan keputusan berinvestasi adalah suatu hasil dari proses mental atau kognitif yang membawa pada pemilihan suatu tindakan di antara beberapa pilihan alternatif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengetahuan konsumen mengenai Galeri Investasi Bursa Efek Indonesia UNISKA Kedi…
Café adalah tempat minum kopi yang pengunjungnya dihibur dengan musik atau tempat minum yang pengunjungnya dapat memesan minuman seperti kopi, teh, bir, dan kue-kue. Dalam mengelola bisnis café, salah satu aspek penting pelayanan pada café tersebut adalah pilihan tempat dan desain interior ruangan serta fasilitas yang ada di dalamnya (lokasi). Kemudian juga dengan produk yang harus diperhati…
Penelitian ini bertujuan untuk menentukan pengaruh promosi dan produk terhadap keputusan nasabah untuk memilih pembiayaan KPR iB Griya barokah. Jenis penelitian yang digunakan dalam studi ini adalah Penelitian kuantitatif. Data dalam penelitian ini digunakan primer dan teknik pengumpulan data dengan mengisi kuesioner. Contoh dari penelitian ini adalah beberapa nasabah pembiayaan KPR IB Griya ba…
Harga, promosi dan keputusan pembelian adalah tiga hal yang saling berkaitan dengan erat. Harga dan promosi Kartu Prabayar IM3 dapat dijadikan untuk mengukur tingkat keputusan pembelian siswa-siswi MAN 4 Madiun. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh variabel harga dan promosi terhdap keputusan pembelian Kartu Prabayar IM3. Metode yang digunakan dalam penelitian ini mengguna…
Penetapan harga adalah keputusan mengenai harga-harga yang akan diikuti untuk suatu jangka tertentu. Dalam menetapkan suatu harga perusahaan akan menerapkan strategi penetapan harga. dalam meningkatkan dan mempertahankan pelanggan salah satunya adalah dengan cara menetapkan harga jual produk yang sebaik-baiknya. Salah satu strategi penetapan harga yang digunakan yaitu strategi fleksibilitas har…
Produk merupakan segala sesuatu yang dapat ditawarkan ke pasar untuk memenuhi keinginan serta kebutuhan konsumen. Salah satu cara yang dapat dilakukan dalam memenuhi kebutuhan dari konsumen yaitu dengan meningkat kualitas produk. Kualitas produk merupakan hal penting yang harus diperhatikan oleh setiap perusahaan apabila ingin bersaing di pasar untuk memuaskan kebutuhan dan keinginan konsumen. …
Pemasaran merupakan sebuah cara pengenalan produk kepada masyarakat guna pencapaian tujuan dari usaha, konsep pemasaran yang baik bukan hanya pencapaian tujuan duniawi semata namun juga dapat menunjang kemaslahatan manusia, hal ini terdapat di dalam konsep marketing syariah. Usaha merdeka cafe Nganjuk merupakan usaha cafe yang berdiri pada tahun 2011, strategi pemasaran menggunakan media sosial…
Strategi merupakan hal yang sagat penting dalam suatu perusahaan karena strategi merupakan suatu cara untuk mencapai tujuan perusahan. Dalam rangka mcperkenalkan sebuah produk yang diproduksi oleh suatu perusahaan, maka diperlukan adanya strategi promosi yang tepat agar produk tersebut diketahui oleh konsumen. UD. Faradus Collection merupakan usaha yang memproduksi batik tulis khas daerah Lamon…
Indonesia merupakan negara mayoritas masyarakatnya beragama muslim. Yang mana memiliki beban ganda yaitu zakat dan pajak. Dualisme pemungutan tersebut dirasa terlalu memberatkan umat muslim. Oleh karena itu pemerintah memiliki itikad baik mengeluarkan UU Nomor 23 Tahun 2011 Pasal 22 tentang zakat sebagai pengurang penghasilan kena pajak dan UU No. 14 Tahun 2014 tentang pelaksaannya. Yang tujuan…
Keputusan pembelian adalah tahap dalam proses pengambilan keputusan untuk pembeli dimana konsumen benar-benar membeli. Dengan demikian keputusan pembelian dipengaruhi oleh beberapa faktor, salah satunya kelompok referensi. Kelompok referensi adalah kelompok yang menjadi ukuran seseorang membentuk kepribadian perilakunya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelompok referensi dan keputusan…