Hutang piutang adalah salah satu bentuk muamalah yang akadnya merupakan akad tabarru' yang bertujuan hanya untuk tolong menolong tanpa ada syarat dan imbalan dan pihak yang berhutang. Hutang piutang dapat diartikan pemberian harta kepada orang lain untuk dimanfaatkan untuk kemudian dikembalikan sesuai dengan yang dipinjam tanpa ada tambahan apapun Hutang piutang yang terjadi di Desa Gisik Ceman…
Logika hadis adalah logika teologis yang bersifat dogmatis dan seringkali menuntut pelaksanaan teknis di luar nalar logis. Sedangkan tuntutan kesetaraan menggunakan logika sosial, dalam pandangan sosial kedudukan laki-laki dan. perempuan sama sehingga tidak layak memperlakukan perempuan deskriminatif dibawah laki-laki. Tentu saja teks-teks tersebut mempunyai implikasi terhadap peran perempuan. …
Menurut kesepakatan mayoritas ulama, maqâshid al-syarîah bukan sebuah ilmu yang berdiri sendiri di luar ushul fiqh, tetapi ia harus mengilhami setiap ketetapan hukum yang dilahirkan oleh mujtahid. Dengan kata lain, dengan melakukan istinbath hukum melalui metode-metode di atas, yang menjadi tujuan mujtahid adalah agar hukum yang ditetapkannya dapat merealisasi kemaslahatan bagi manusia, baik …
Substansi penting penulisan buku ini mengelaborasi sketsa historis praktik dan pemikiran ketatanegaraan yang pernah berkembang dalam sejarah Islam. Kajian ini diawali dengan penelusuran terhadap sistem pemerintahan yang pernah dipraktikkan oleh umat Islam sepanjang sejarah, sejak masa Nabi Muhammad SAW hingga Turki Usmani pada abad ke-20. Selanjutnya pembahasan diarahkan pada teori dan konsep p…
Perkembangan teknologi yang sangat pesat telah mempermudah berbagai macam aktivitas manusia, salah satunya adalah aktivitas transaksi jual beli. Aktivitas jual beli online semakin digandrungi oleh masyarakat karena lebih efektif dan efisien. Namun terdapat berbagai masalah yang timbul akibat tidak bertemunya penjual dan pembeli tersebut. Diantaranya adalah tindakan penipuan, kondisi baran…
Penentuan awal bulan Qomariah sangat penting untuk dikaji dan dipahami bagi masyarakat muslim di Indonesia. Selain untuk menentukan hari - hari besar, juga sangat uren dalam menentukan awal dan akhir bulan Ramadhan dan Bulan Dzulhijah yang terkadang pada setiap tahunnya masih cenderung terdapat perbedaan di kalangan ormas Islam Indonesia. Persoalan ini harus menjadi perhatian para pakar, Prakti…