Pada dasarnya sekolah memiliki peran yang sangat penting dalam penanaman nilai-nilai kehidupan kepada peserta didik, terutama nilai-nilai yang berlandaskan pada norma agama. Pada penelitian ini bertujuan untuk : 1) Mengetahui latar belakang dipilihnya Majelis Ta'lim sebagai ekstrakurikuler wajib di SMA Negeri 1 Prambon. 2) Mengetahui upaya sekolah dalam menanamkan ajaran agama Islam melalui keg…
Manajemen telah berpengaruh penting untuk kemajuan pendidikan. Manajemen di lembaga pendidikan berfungsi untuk mengatur segala kegiatan sekolah. Salah satu manajemen yang ada di sekolah adalah Hubungan Masyarakat (HUMAS). Manajemen Humas berkaitan dengan tugas Kepala Sekolah yang ditangani oleh waka Humas di sekolah. Di SMA Negeri 1 Kediri memiliki waka Humas yang selalu aktif memberikan publik…
Evaluasi pembelajaran kurikulum 2013 pada mata pelajaran pendidikan agama Islam dalam dunia pendidikan sangatlah penting dan dibutuhkan dalam menunjang proses pembelajaran dan mengetahui hasil belajar tersebut, dalam penelitian ini evaluasi pembelajaran kurikulum 2013 mengetahui tentang bagaimana penilaian ranah afektif pada mata pelajaran pendidikan agama islam di smpn 2 ngadiluwih dilanjut…
Di tengah-tengah persaingan globat saat ini, dunia pendidikan di berbagai negara, termasuk di Indonesia, menghadapi tantangan yang semakin ketat. Layanan pendidikan yang bermutu menjadi suatu keniscayaan bagi siapa saja institusi pendi-dikan yang ingin tetap eksis dan bisa bersaing. Jika tidak, maka ia akan tergutung oteh arus persaingan yang semakin nyata dan cepat, serta tersingkir tanpa semp…
Layanan akademik dan administrasi yang diselenggarakan oleh lembaga pendidkan bertujuan agar peserta didik berkembang secara optimal sesuai bakat, minat, serta potensi yang dimilikinya. Peserta didik adalah subjek utama yang diberikan layanan oleh lembaga pendidikan. Manajemen peserta didik dikelola secara profesional akan berdampak pada proses pengembangan diri peserta didik baik secara person…
Mengelola pendidikan bukanlah persoalan mudah, dibutuhkan pemikiran dan analisis mendalam agar pendidikan yang dilaksanakan tepat sasaran dan sesuai dengan tujuan yang ditetapkan. Secara konseptual-filo-sofis pendidikan digali dari identitas, karakteristik dan khazanah budaya yang dimilikinya, sehingga pendidikan yang diterapkan tidak keluar dari akar sejarahnya. Adapun dalam praksis-aplikatifn…
Buku ini mendeskripsikan tentan tata kelola kelembagaan pendidikan islam profesional yang berlandaskan pada nilai nilai profetik nilai humanis, liberasi, dan transendensi). Nilai nilai ini tidak serta merta membingkai dan melandasi pengelolaan kelembagaan pendidikan islam tetapi dalam buku ini penulis menyeruak ke relung terdalam manajemen pendidikan yang memilikin nilai profetik.
Kesadaran lingkungan merupakan aspek penting yang wajib dimiliki oleh setiap manusia. Minimnya kesadaran lingkungan yang dimiliki manusia mengakibatkan terjadinya bencana, jika lingkungan rusak maka manusia yang akan celaka. Program adiwiyata merupakan program unggulan SMPN 1 Diwek Jombang, dalam program tersebut upaya kepala sekolah sebagai pemimpin sekaligus penggerak dan pendorong program ad…
Pemimpin visioner adalah pemimpin yang menciptakan, mengartikulasikan, dan membangun rencana tindakan bagi perubahan organisasi. Kemampuan memahami dan mengantarkan pada pencapaian tujuan terletak pada kepemimpinan sekolah. Salah satu langkah bagi pemimpin visioner adalah menganalisis semua area organisasi yang membutuhkan perbaikan. Pemimpin sekolah visioner adalah seorang yang memfasilitasi d…