Kemanjuan perekonomian saat ini mengakibatkan tingginya tingkat kebutuhan masyarakat sehingga mendorong pelaku usaha semakin kreatif dalam menciptakan usahanya. Salah satunya dapat dilihat dari jual beli di Toko Wakidi, dalam menjalankan usahanya pemilik toko belum menyadari pentingnya pemenuhan standarisasi produk halal dan menerapkan perlindungan konsumen. Penelitian ini dilatarbelakangi kura…
Buku ini merupakan potret akademis hiruk-pikuk polemik yang terjadi dalam masyarakat ketika menyambut Undang-Undang Cipta Kerja diketok palu oleh Dewan Perwakilan Rakyat tahun 2020 yang lalu. Terlepas dari hasil putusan Mahkamah Konstitusi atas judicial review yang dilakukan, buku ini dimaksudkan untuk membuka mimbar akademis agar dapat berpikir secara terbuka. Sama halnya dengan pendapat yang …
Dalam gerak ekonomi yang semakin berkembang dan persaingan usaha yang semakin ketat tidak dapat dipungkiri bahwa banyak pelaku usaha yang mengambil keuntungan pengambilan tarif dengan cara melakukan praktik pembulatan nominal. Hal ini memunculkan ketidaksesuaian antara syarat-syarat yang ditentukan dalam hukum Islam. Salah satu usaha yang melakukan kebijakan tersebut terlihat pada pelaku usaha …
Deskripsi: Sistem ekonomi kapitalis yang menempatkan pemilik modal sebagai pemegang kekuasaan kebijakan otoriter terhadap jalannya perekonomian dunia, telah menciptakan jurang pemisah yag teramat dalam antara negara-negara maju (pemilik modal) dengan negara-negara miskin (meminjam modal). Ketidakadilan dan ketidakseimbangan sengaja diciptakan oleh sistem kapitalis dengan teori "Belah Bambu" ya…
Ekonomi Islam merupakan ilmu yang mempelajari masalah-masalah ekonomi yang diilhami dan bersandarkan pada nilai-nllai Islam. Sistem ekonomi Islam berbeda dari pola kapitalisme maupun sosialisme. Berbeda dari kapitalisme karena Islam menentang eksploitasi oleh pemilik modal terhadap buruh yang miskin, dan melarang penumpukan harta kekayaan. Selain itu, ekonomi dalam kaca mata Islam merupakan cun…