Penderitaan yang dialami para korban kejahatan telah dibahas selama berabad-abad lamanya. Bahkan dalam sejarah awal kita, korban merupakan bagian integral dari sebuah proses peradilan. Viktimologi adalah disiplin ilmu hasil perpaduan multidisiplin keilmuan, mulai dari hukum, kriminologi, sosiologi maupun psikologi. Viktomologi memberikan dasar pemikiran untuk mengatasi masalah kompensasi pada k…
Tindak pidana adalah setiap tindakan yang mempunyai sifat melanggar hukum adalah tindak pidana, hal ini merupakan suatu kesamaan yang diakui beberapa ahli. Sehingga apabila terjadi pengelompokan secara khusus suatu tindak pidana yang dirasa diperlukan diatur secara khusus. Isi didalamnya menjabarkan setiap tindak pidana khusus yang diatur dalam perundang-undangan Indonesia. Terbagi menjadi semb…
Pelaksanaan pembinaan narapidana korupsi harus diperhatikan agar mencapai tujuan pemasyarakatan. Lembaga pemasyarakatan merupakan subsitem peradilan pidana yang berperan penting terhadap narapidana. Eksistensi dari lembaga pemasyarakatan diharapkan menjadi tempat narapidana dalam menjalani proses pembinaan agar nantinya mereka dapat sadar dan tidak mengulangi perbuatannya.