Dengan membaca buku ini Anda akan mendapatkan manfaat baik dzikir pikir (tafakkur), dzikir ucapan (lisan), dzikir hati (qalbu), maupun dzikir perbuatan ('amal). Kekuatan Zikir yang diuraikan dalam buku ini menenteramkan Jiwa, membangkitkan optimisme hidup.
Buku ini membahas tentang; Apa itu Tasawuf; Posisi Tasawuf dalam Islam; Tujuan Tasawuf; Sejarah Tasawuf; Epistemologi Filsafat dan Tasawuf; Hubungan Tasawuf dengan Ilmu Tauhid; Filsafat, Fiqh, dan Psikologi; Tasawuf Akhlaki; Tasawuf Irfani; Tasawuf Falsafi; Ajaran-Ajaran Tasawuf; Tokoh-Tokoh Tasawuf dan Pemikirannya; Tarekat dan Sejarah Perkembangannya; Tasawuf dan Tokoh-Tokoh Tasawuf di Indo…
Mata kuliah ilmu akhlak merupakan mata kuliah yang snagat penting di perguruan tinggi islam, mengingat akhlak merupakan benteng moralitas bagi para mahasiswa. Untuk itu, diperlukan referesi khusu yang mengkaji ilmu akhlak secara lengkap. Buku ini mengulas konsep ilmu akhlak secara menyeluruh, mulai dari pengertian ilmu akhlak, sejarah perkembangannya, kedudukan akhlak dalam islam, hingga hubung…
Islam lahir di Arabia pada abad ke-6 M, dibawa oleh Nabi Muhammad SAW. Islam lahir dengan membawa peradaban manusia yang sangat tinggi, mengantarkan masyarakat Arab yang Jahiliah menjadi masyarakat muslim yang memiliki landasan tauhid, yaitu kepercayaan terhadap Tuhan Yang Esa (the faith of unity of God). Pada masa puncaknya Islam telah mampu menguasai peradaban dunia dalam berbagai bidang sepe…
Momen yang paling membahagiakan bagi sepasang suami istri adalah di saat hadirnya sang buah hati, yang akan senantiasa membawa keceriaan dalam keluarga. Tawanya yang riuh membuat rumah tangga tak pernah sepi. Tangisnya yang kadang membuat tetangga kiri kanan berisik, akan menjadi anugerah yang selalu terkenang. Buku ini merupakan panduan mengenai kehamilan dan melahirkan serta apa saja yang mes…
Buku ini mengungkap cerita-cerita indah penuh dengan sejuta hikmah tentang kehidupan para ulama sufistik yang akan membawa kita pada penjernihan jiwa (religious insight). Cerita-cerita yang tertuang dalam buku ini penuh dengan muatan nilai-nilai yang berisi edukatif dan penuh dengan keteladanan moral spiritual dalam upaya menciptakan pribadi yang beriman dan bertakwa kepada Allah.
Islam yang berkembang ke seluruh dunia berasal dari jazirah Arab yang dibawa oleh Nabi Muharnmad. Berkembangnya Islam adalah karena dakwah. Selanjutnya, perjalanan dakwah ini dapat diketahui melalui disiplin ilmu yang bemama sejarah dakwah. Oleh karena itu, mempelajari sejarah dakwah sangat penting bagi umat Islam. Buku ini membahas dakwah pada masa Rasulullah Khulafaur Rasyidir; Bani Umaiyah, …
Petunjuk atau tuntunan dan etika beribadah menjadi keharusan bagi masyarakat muslim agar dapat menunaikan ibadah dengan baik dan sesuai dengan petunjuk yang diajarkan Rasulullah Saw sehingga ibadahnya kelak dapat diterima Allah Swt. Sebaliknya, jika seseorang melakukan ibadah tidak sesuai dengan petunjuk atau tuntunan yang disyariatkan maka amalnya tersebut akan sia-sia. Oleh karena itu, keh…
Dalam pelaksanaan ibadah wajib maupun sunnah, agama Islam mengatur tuntunan dan etika untuk melaksanakannya sehingga pengabdian kepada-Nya menjadi sempurna. Namun, ternyata tidak sedikit kaum muslimin yang belum mengetahui bagaimana etika yang baik dan sesuai dengan tuntunan ajaran Islam, yaitu Alquran dan sunnah. Padahal setiap muslim tentu berharap memperoleh nilai pahala yang sempurna dari i…