Manajemen merupakan kunci dari suatu keberhasilan perusahaan. Adanya manajemen produksi menjadikan perusahaan dapat menciptakan produk dengan kuantitas dan kualitas yang tepat dengan waktu dan biaya produksi yang sesuai. Proses tersebut melalui perencanaan, pengorganisasian, pengimplementasian, serta pengendalian. Penelitian ini berjudul Manajemen Produksi UD. Affan Al Badri Balongmojo Puri Kab…