Quantum Parenting dapat dimaknai secara bebas, sebagai sebuah proses memanfaatkan keterampilan mengasuh anak yang didasari oleh nilai-nilai yang agung dan mulia. Makna “kuantum” tersirat dalam bingkai energi yang dahsyat dan memberikan pengaruh luar biasa dalam mengubah cara hidup setiap orang tua dalam mengasuh anak dengan perasaan dan kekuatan pikiran. Menggunakan pola kuantum dalam pola …
Sebagai Muslim, ungkapan ini tentu sangat selaras dengan apa yang Allah perintahkan dari Rasulullah Saw contohkan, sebab, mempunyai jasmani dan ruhani yang sehat tentu akan membantu kita dalam memaksimalkan ibadah kita kepada Allah. Selain itu, akan menunjang tugas utama manusia sebagai khalifah di muka bumi. Kemudian, bagaimanakah cara kita untuk menjaga kesehatan? Adakah korelasi antara ibada…
Karakter merupakan salah satu kunci kesuksesan seseorang. Karakter perlu terus dikembangkan agar seseorang lebih dapat mengarahkan hidupnya ke arah yang positif. Hal tersebut membuat pendidikan karakter terus dikembangkan hingga sekarang. Dalam buku ini, dibahas beberapa hal mengenai pendidikan karakter seperti kegagalan penerapannya, permasalahan umum, permasalahan filosofis, analisis kegagala…
Sejarah menunjukkan bahwa bangsa kita pernah dijajah ratusan tahun. Penjajahan ini memunculkan semangat nasionalisme dalam diri rakyat Indonesia, terutama kaum muda. Oleh karena itu, berdirilah gerakan Boedi Oetomo. Semangat nasionalisme inilah yang digunakan oleh bangsa Indonesia untuk melaksanakan pembangunan. Akan tetapi, dalam proses pembangunan ini, bangsa Indoensia masih dihadapkan pada …