Buku ini meninjau secara kritis perkembangan HKI dari era ke era. Sejarah perkembangan prinsip-prinsip perlindungan HKI yang tumbuh berkembang berasal dari budaya masyarakat Eropa dan Amerika yang mempunyai struktur sosial maupun pola pikir dan falsafah yang berpaham individualis dan kapitalis. Pola pikir ini berbeda dengan kosmologi komunal yang dianut oleh sebagian masyarakat Indonesia. melal…
Tidak banyak yang tahu bahwa Hukum Internasional tentang sengketa dan perdamaian yang berlaku hingga saat ini sedikit banyak merupakan kontribusi ajaran Hukum Islam. Islam lebih dulu memperkenalkan konsep-konsep perang dan perdamaian, yang kemudian diserap oleh para pencetus Hukum Internasional. Hal ini diakui oleh sejumlah penulis dan sejarawan Eropa, seperti Jean Allain, Marcel Boisard, dan T…