Pencak silat adalah hasil budaya manusia Indonesia untuk membela dan mempertahankan eksistensi (kemandirian) dan integritasnya (manunggalnya) terhadap lingkungan hidup atau alam sekitarnya untuk mencapai keselarasan hidup guna meningkatkan iman dan takwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, juga untuk membentuk manusia seutuhnya yang Pancasilais, sehat, kuat, terampil, trengginas, tangkas, tenang, sabar…