Orang yang baik keislamannya tidak hanya sholih secara ritual, melainkan juga haruslah sholih secara sosial. Maksudnya tidak hanya melaksanakan shalat, dzikir, puasa, membayar zakat, dan pergi haji, melainkan juga wajib berperilaku terpuji. Setiap murid pasti menginginkan ilmu bermanfaat dan berkah, etika yang baik mampu membawa diri menuju hal-hal yang positif. Baik dalam segi urusan dunia mau…
MUHAMMAD AMRILLAH, Dosen pembimbing Dra. Sardjuningsih, M.Ag dan Taufik Alamin, M.Si.: Model keberagamaan masyarakat Rejomulyo di tengah-tengah lingkungan berkembangnya Lembaga Pendidikan Agama di Kecamatan Ngronggo, Kabupaten Kediri, Propinsi Jawa Timur, Perbandingan Agama, Ushuluddin, STAIN Kediri, 2012. Kata kunci: Model keberagamaan, Lembaga pendidikan agama Dari fenomena yang dapat …