Kesepakatan mengenai pengupahan adalah syarat terbentuknya hubungan pemilik usaha dan karyawan, sehingga kesepakatan nominal upah dalarn pengupahan diharapkan bisa dicapai sebelum pekerjaan tersebut dijalankan. Diharapkan pengupahan yang diterapkan bersifat adil. Konveksi pakaian pada Desa Keling Kecamatan Kepung Kabupaten Kediri merupakan salah satu usaha yang bergerak di sektor informal yang …
Mumalah adalah tata aturan Islam bagi manusia yang dapat berubah sesuai dengan perkembangan zaman. Salah satu sudut pandang muamalah yang terdapat dalam kehidupan masyarakat umum adalah masalah upah mengupah. Sebagaimana yang dijelaskan dalam fiqih muamalah dan Undang-Undang No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagkerjaan. Dalam dua aturan tersebut terdapat perbedaan cara pandang mengenai upah mengupa…
Perubahan iklim yang terjadi saat ini, berdampak secara langsung pada sektor pertanian masyarakat pedesaan. Selain itu, perubahan iklim ini juga dirasakan oleh buruh panen padi pada upah yang akan diterima. Jika sebelumnya upah yang diterima adalah upah bawon, sekarang buruh padi menerima upah borongan. Pergeseran upah buruh ini merupakan fenomena ekonomi yang terjadi di masyarakat. Penel…
Tanah bengkok merupakan bagian dari tanah desa yang selama ini diperuntukkan untuk gaji pamong desa. Desa merupakan ujung tombak dalam pelaksanaan program-program pemerintah. Oleh karena itu mutlak kinerja perangkat desa sangat berpengaruh terhadap berhasilnya program-program pemerintah pusat. Adil adalah sesuatu yang sesuai dengan kondisinya. Adil bukan berarti sama dalam hal jumlah maupun dal…
Perencanaan sumber daya manusia sebagai faktor utama dalam menggerakkan roda operasional perusahaan, untuk mencapai tujuan perusahaan harus selalu dikelola dengan baik agar proses pencapaian tujuan perusahaan dapat bejalan lancar. Dalam proses pengolahan setiap individu yang bekerja mendapatkan upah/ balas jasa dari perusahaan dan perusahaan harus memberikan lingkungan kerja yang baik agar kary…
Upah merupakan imbalan dari pekerjaan yang telah dilakukan oleh seseorang. Upah juga merupakan salah satu bentuk kegiatan muamalah yang dilakukan oleh manusia untuk memenuhi kebutuhan hidup. Pelaksanaan pengupahan terjadi karena adanya transaksi kerjasama seperti kerjasama antara pemilik sawah dan buruh tani. Upah kerjasama yang dimaksud penulis yaitu upah ngemes, ndaut, dan matun yang dilakuka…
Pokok masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana system pengupahan buruh yang diterapkan dipersewaan alat pesta MUNIR dan bagaimana prespektif menurut ekonomi islam . Kemudian penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seperti apa system pengupahan pada persewaan alat pesta MUNIR. Dan untuk mengetahui prespektif ekonomi islam terhadap system pengupahan karyawan yang ditetapkan dipersewaan MUN…
Manusia dalam memenuhi kebutuhan hidupnya perlu bekerja. Bekerja sebagai karyawan salah satunya Ketika pekerjaan telah berakhir atau tuntas, perolehannya adalah upah. Bandar Kidul merupakan sentra kerajinan tenun ikat yang telah ada sejak tahun 1980-an yang terkenal dengan sebutan Sentra Tenun Ikat Bandar Kidul. TIB AAM Putra Kota Kediri sebagai anak menantunya TIB Kodok Ngorek, beroperasi pada…
Upah merupakan imbalan yang harus diberikan oleh perusahaan kepada karyawannya yang berupa uang atas jasa dan kualitas yang telah dilakukan karyawan untuk perusahaan dalam mencapai tujuan seperti produksi, pemasaran, dan lain-lain. Setiap perusahaan mempunyai kriteria dalam upah mengupah adanya upah karena adanya juga tenaga kerja, dan terjadilah mekanisme pengupahan. Dalam Islam upah sudah dia…