Guru memiliki peran yang sangat penting dalam mengatur segala proses dan perencanaan pembelajaran sampai dengan tahap evaluasi dimana untuk mengukur tingkat keberhasilan siswa dalam mengikuti materi pelajaran, GPK harus mampu menangani anak berkebutuhan khusus dengan sebaik-baiknya. Hal tersebut berbeda dengan GPK yang ada di SDN Inklusi Betet 01 Kota Kediri, menangani atau mendampingi lima sam…
Tujuan hidup setiap individu adalah merasakan kesejahteraan dan kebahagiaan selama hidupnya. Kebahagiaan setiap individu dapat diperoleh dengan berbagai macam cara. Salah satunya dengan menikah. Dalam sebuah pernikahan, pasangan suami istri jelas menginginkan sebuah keturunan. Memilik keturunan yang normal jelas menjadi tujuan pernikahan demi terwujudnya sebuah kebahagiaan. Namun, setiap orang …
Menjadi seorang mentor anak juara bukanlah suatu hal yang mudah karena mereka dihadapkan oleh berbagai karakter anak-anak yang berbeda. Berbagai macam emosi dan pengalaman telah banyak dirasakan oleh para mentor, baik positif maupun negatif serta adanya kepuasan tersendiri yang dirasakan oleh para mentor dalam hidupnya. Sehingga hal tersebut membentuk suatu subjective well being pada men…