Keberadaan pemukiman di pinggiran area prostitusi merupakan fenomena sosial dimana salah satu faktor pemicunya adalah faktor ekonomi. Paradoksitas pendirian lokalisasi sebagai tindakan Pemerintah untuk melokalisir kegiatan prostitusi dari masyarakat disisi lain juga mengundang warga sekitar untuk memanfaatkanya sebagai lahan sumber pendapatan yang menguntungkan. Apabila tempat lokalisasi …
Penelitian mengenai dukungan sosial teman sebaya dengan kepercayaan diri yang didasari atas ketertarikan peneliti untuk memperoleh informasi mengenai seberapa besar dukungan sosial teman sebaya dengan kepercayaan diri. Dukungan sosial teman sebaya adalah suatu bentuk bantuan yang diberikan orang lain dalam satu kelompok yang sama dan memiliki kedekatan antara satu dengan lainnya sebagai be…
Ilmu Sosial dan Budaya Dasar adalah cabang ilmu pengetahuan yang merupakan integrasi dari dua ilmu lainnya, yaitu ilmu sosial yang juga merupakan sosiologi (sosio:sosial, logos: ilmu) dan ilmu budaya yang merupakan salah satu cabang dari ilmu sosial. Pengertian lebih lanjut tentang ilmu sosial adalah cabang ilmu pengetahuan yang menggunakan berbagai disiplin ilmu untuk menanggapi masalah-masala…