Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi antara lain ditandai adanya perilaku masyarakat dalam mencari informasi dan semakin meningkatnya variasi kebutuhan informasi. Perpustakaan memiliki peran strategis dalam membangun kualitas layanan perpustakaan. Keberhasilan peran perpustakaan sangat ditentukan organissasi informasi dalam mempersiapkan cantuman bibliografis dalam bentuk katalog. …
Buku ini didesain untuk tujuan pembelajaran klasikal dan praktikal. Untuk tujuan pembelajaran dimaksudkan, buku ini siap untuk digunakan sebagai buku ajar dan buku teks bagi mata kuliah SIA di Fakultas Ekonomi dan/atau Fakultas Ekonomi dan Bisnis khususnya jurusan Akuntansi dan juga sesuai untuk mata kuliah yang sama atau mata kuliah Sistem Informasi di Sekolah Tinggi atau Akademi Informasi dan…