Tubuh manusia tersusun atas berbagai sistem organ yang diatur oleh sistem suatu sistem luar biasa yang disebut sistem koordinasi. Pada manusia, sistem koordinasi tersusun atas tiga sistem organ, yaitu sistem saraf, sistem hormon dan sistem indra. Saraf merupakan sel utama yang menyusun sistem koordinasi. Dengan adanya sel saraf, rangsang yang diterima oleh reseptor akan diteruska ke otak atau s…