NIM:932101303
Kurikulum lokal merupakan kegiatan kurikuler untuk mengembangkan kompetensi yang disesuaikan dengan ciri khas dan potensi daerah Pemerintahan Kabupaten Jombang melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan membuat kurikulum muatan lokal keagamaan yang diterapkan dalam lingkungan sekolah negeri, sehingga kemampuan keagamaan siswa yang sekolah dalam lingkup negeri tidak jauh berbeda dengan sistem pendi…
Salah satu unsur yang harus dijaga dan diestarikan melalui kegiatan pendidikan adalah nilai, tradisi, budaya, keterampilan dan konsep yang berlaku pada masyarakat. Dalam beberapa tahun terakhir, pemerintah menggulirkan perubahan kurikulumdengan menambahkan mata pelajaran muatan lokal. Melalui pembelajaran muatan lokal keterampilan kerja diharapkan peserta didik, tidak saja memiliki pengetahuan …
Kurikulum esensinya adalah program. Kurikulum harus merefleksikan masalah-masalah pokok dan mendasar menyangkut perkembangan pendidikan nasional. Program yang disusun dengan baik, memungkinkan pencapaian tujuan yang lebih baik pula. Karena itu dapatlah dikatakan kurikulum termasuk kajian strategis.Dalam konteks pendidikan nasional, kurikulum menjadi alat untuk memudahkan pencapaian tujuan yang …
Bagaimanakah sebenarnya Desain Pengembangan Kurikulum 2013 di Madrasah tersebut? Bagaimana pula implementasinya dalam suatu proses pembelajaran? Melalui buku ÒBABONÓ ini Anda akan memperoleh gambaran secara jelas bagaimanakah desain, pengembangan, dan implementasi Kurikulum 2013 di madrasah dari kerangka konseptual (teoretis) hingga praktis. Sehingga dapat memandu Anda sekaligus mengaptikasik…
Salah satu pengalaman belajar yang harus dimiliki calon guru atau guru profesional dan dibelajarkan oleh Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan (LPTK) adalah pengetahuan. tentang kurikulum, selain pengetahuan kependidikan. Guru profesional dituntut memiliki seperangkat ilmu pengetahuan yang dapat dipertanggungjawabkan sccara ilmiah; memiliki keahlian sesuai dengan bidang profesi yang ditckunin…
Kebijakan perubaham kurikulum merupakan politik pendidikan yang berkaitan dengan kepentingan berbagai pihak, bahkan dalam pelaksanaannya seringkali dipolitisasi untuk kepentingan kekuasaan. Di sekolah: guru, kepala sekolah, pengawas dan peserta didik sangat berkepentingan, dan akan terkena dampaknya secara langsung dari setiap perubahan kurikulum, termasuk Kurikulum 2013
Tuntutan akan sumber daya manusia yang unggul merupakan kebutuhan umat manusia di seluruh belahan dunia. Menjelang diberlakukannya liberalisasi di segala bidang dewasa ini, tuntutan tersebut terasa sangat mendesak. Untuk memenuhi seseorang diukur dengan pendidikannya, sebagai salah satu elemen terpenting dalam penyelenggaraan pendidikan, kurikulum merupakan usaha mewujudkan tuntutan tersebut. …