Pembiayaan bermasalah adalah pembiayaan yang kualitasnya berada dalam golongan kurang lancar, diragukan, dan macet. Dalam akad murabahah, penjual menyediakan barang sesuai dengan pesanan, penjual menegaskan harga barang kepada pembeli ditambah margin keuntungan yang telah disepakati. Kebanyakan nasabah menggunakan cara pembayaran dengan cicilan. Akan tetapi tidak selamanya setiap usaha akan me…
Fitriyanti Nur Laily, Dosen Pembimbing ABDUL WAHAB AH KHALIL, MA dan ACHMAD MUNIF SE, MM. : Peranan Manajemen Risiko Dalam Mengatasi Pembiayaan Bermasalah Pada Produk Pembiayaan Warung Mikro (Studi Kasus Di Bank Syariah Mandiri KCP Nganjuk), Ekonomi Islam (EI), Syari’ah, STAIN Kediri, 2014. Kata kunci: Manajemen Risiko, Pembiayaan Bermasalah Pembiayaan merupakan aktifitas yang sangat p…