Tingkat kehidupan dan keyakinan masyarakat Jawa terlihat mengalami pergeseran. Pergeseran keyakinan lama menjadi keyakinan baru yang lebih rasional. Percampuran budaya tidak dapat terelakkan antara dua budaya yang berbeda, budaya lama berusaha mempertahankan dan budaya baru yang masuk berusaha menyesuaikan diri. Sehingga terjadi akulturasi budaya yang baru dan saling melengkapi. Sedikit perges…
Tradisi Living Qur'an yang dipraktekkan di Jamiyyah Al-Fadirilah Pondok Pesantren Al-Ishlah Bandarkidul Kota Kediri meliputi penghafalan dan pembacaan surat-surat tertentu yang mereka meyakini akan mendapatkan fadilah- fadilah tertentu. Fenomena inilah yang menarik perhatian peneliti untuk meniliti dan mengemukakan fenomena tersebut dalam rangka mengembangkan studi Al- Qur'an Peneliti tertarik …
Seni Bantengan adalah salah satu bentuk peninggalan dari nenek moyang yang masih dilestarikan dan diangkat sebagai seni tradisional dari Mojokerto Jawa Timur. Salah satu paguyuban yang masih melestarikan seni Bantengan adalah Desa Talok Kecamatan Dlanggu kabupaten Mojokerto. Meskipun hanya sebagai budaya lokal, namun keberadaan seni Bantengan masih eksis dikalangan masyarakat. Seni Bantengan da…
Pada dasarnya setiap orang menginginkan pasanganya seagama dan membangun suatu keluarga yang satu prinsip dan lebih mudah dalam memba kesepemahaman dalam tujuan hidup yang selaras serta mendidik agama keturunanya. Namun tidak sedikit pula pasangan yang akan melakukan pernik berbeda keyakinan, hal itu terjadi karena adanya pergaulan anar manusia tiada batas, dari kondisi tersebut tidak bisa dihi…
Kehidupan dunia modern yang memudahkan manusia, juga memiliki sisi negatif seperti halnya tekanan batin. Inilah yang menjadikan manusia berusaha kembali kepada Tuhan. Ajaran Wahidiyah memiliki karakteristik bimbingan lahir dan batin untuk selalu mengingat Allah dan Rasulullah. Tetapi, dalam perkembangannya mendapatkan kritik dari beberapa pihak. Sedangkan dalam aktivitasnya selalu melakukan pen…
Dakwah merupakan upaya mengajak umat dengan cara bijaksana kepada jalan yang benar sesuai dengan perintah Tuhan untuk kemaslahatan dunia dan akhirat, yang prosesnya melibatkan unsur da’i (subjek), maaddah (materi), thoriqah (metode), whasilah (media), dan mad’u (objek) dalam mencapai maqasid (tujuan) dakwah yang meletakkan dengan tujuan Islam. Fokus Penelitian ini adalah bagaimana La…
Indonesia memiliki berbagai macam budaya dan tradisi yang beragam Tradisi tersebut biasanya memperingati hari besar, menyambut kelahiran, menghormati orang meninggal, bahkan ada juga yang untuk mengawali bisnis. Salah satunya yang dilakukan oleh masyarakat Desa Kandangan Kecamatan Kandangan Kabupaten Kediri, setiap satu tahun sekali pada bulan Suro (Muharram) diadakan tradisi menyembelih boneka…
Kebudayaan merupakan segala macam ide dangagasan yang ada dalam masyarakat dan dilaksanakan pula oleh masyarakat. Salah satu bentuk kebudayaan di masyarakat dapat terlihat dari banyaknya tradisi-tradisi yang berkembang di masyarakat saat ini. Tradisi merupakan adat atau kebiasaan turun temurun yang diwariskan nenek moyang yang masih dijalankan di dalam masyarakat. Banyak tradisi yang ada di dal…
Bagi remaja peristiwa kematian orang tua membuatnya menjadi seorang yatim, sehingga remaja akan kehilangan sosok panutan dalam hidupnya dan kehilangan materi. Ketiadaan orang tua tersebut menimbulkan duka yang mendalam, kondisi yang sangat berat yang harus dilalui remaja. Rasa duka yang menyebabkan munculnya rasa tidak berdaya, perasaan bebas, putus asa, resah, marah, perasaan bersalah, merasa …