Akal memiliki peran penting dalam mendalami agama, sebab dengan akal kita dapat membedakan mana yang hak (benar) dan mana yang hoak. Akal juga merupakan anugrah dan nikmat ilahi yang amat besar, yang menjadikan manusia istimewa dibandingkan mahluk lainnya. itulah sebabnya Alloh selalu mengulang pernyataan retoris ihwal penggunaan akal, seperti " afalaa ta'qiluun (tidakkah kamu berpikir?) yang t…
Buku dengan judul Ilmu Kalam: Sejarah,Metode,Ajaran dan Analisis Perbandingan ini memiliki spesifikasi yang menjadi karakter dan tentu tidak serta merta bisa ditemukan dalam karya-karya tentang Ilmu Kalam yang terdapat dalam buku lainnya. Kali ini, penulis sengaja memilih bahasan utama mengenai pemikiran kalam periode klasik,yang diantara kekhasan dalam buku ini adalah bahasan mengenai kerangka…
Persoalan limu Kalam hendaknya dipahami dari dua sisi, yaitu ketuhanan (teosentris) dan kemanusiaan (antroposentris). Kalam ketuhanan melakukan diskusi, kajian hingga pembelaan terhadap Tuhan dengan mengurai Nama, Sifat, AFal, Kehendak Tuhan, dan lain-lain. Adapun Kalam Antroposentris menegaskan tentang keberpihakan kepada persoalan kemanusiaan, mulai dari persoaalan kemiskinan, keterbelakangan…
Judul asli : Al-Madkhal ilaa dirasaatil aqidatil islamiyyah