Konstitusi dan jaminan atas hak asasi manusia (HAM) merupakan satu kesatuan yang mencerminkan kesinambungan gagasan dan praktik demokrasi konstitusional. Dalam perkembangannya, jaminan konstitusi atas HAM di Indonesia ini mengalami proses dialektika pemikiran yang sangat menarik untuk diamati. Pasca-Amandemen UUD 1945, materi muatan HAM tersebut semakin positif setelah keluarnya Peraturan Presi…
Buku ini membincangkan Hak Asasi manusia yang merupakan perwujudan eksistensi dan kediian seseorang sebagai manusia, yang hrus dhomti dan dijaga kehormtannya; sehingga bisa bertahan dari banalitas pragmatisme kekuasaan, ambisi, dan hasrat, serta menjadi landsan yang kut bagi pembentukan sebuah bangsa yang demokratis dan ideal.