Manusia, masterpiece penciptaan di seantero semesta, diciptakan dengan akal—yang dengannya manusia diharapkan memenuhi tujuan penciptaan: “Aku menciptakan segala sesuatu untukmu, dan engkau untuk-Ku” (Hadis Qudsi). Namun, adakah manusia selalu menyadari tujuan mulia penciptaan itu? Ataukah ia lebih sering terjebak di titik buta (blind spot) yang hanya membuatnya berputar-putar dan akhirn…
Tak ada balasan terbaik untuk kebaikan selain kebaikan. Kita harus yakin, di tengah karut-marutnya negeri ini, di sekililing kita masih banyak orang baik. Mereka yang terus mengantar harapan untuk anak-anak bangsa dan yang terus berkarya untuk negeri ini. Kick Andy kembali memilih mereka sebagai pahlawan yang bekerja dalam sunyi. Salah seorangnya adalah Peinina Nanlohy, yang telah mendedikas…
Apa rahasia juara dunia lomba makan hot dog asal Jepang yang makan 50 hot dog dalam 12 menit? Apa alasan seorang dokter asal Australia rela menelan setumpuk bakteri berbahaya? Bagaimana bisa calon teroris terdeteksi melalui rekening bank di Inggris? Mengapa penipu melalui e-mail sering menyatakan diri berasal dari Nigeria? Mengapa orang dewasa justru mudah ditipu daripada anak-anak? Buku…