Desa wisata adalah suatu kawasan pedesaan yang memancarkan suasana keaslian pedesaan baik dari segi kehidupan sosial, budaya, ekonomi, dan adat keseharian. Pengembangan desa wisata dilakukan karena desa memiliki ciri khas atau potensi yang mampu dikomersilkan. Keberadaan Desa Wisata Kweden dengan nama Kweden River Park memberikan warna baru bagi kehidupan masyarakat Desa Kweden yang mayoritas b…
Faktor penyebab masih tingginya tingkat pengangguran di Indonesia sebabkan karena begitu besarnya ketergantungan masyarakat desa terhadap lapangan pekerjaan di perkotaan dan kurang pahamnya tentang bagaimana pemanfaatan Sumber Daya Alam (SDA) di sekitar desa untuk dijadikan sumber pendapatan. Menanggapi hal tersebut, salah satu trobosan yang dapat di ambil yakni pengelolaan di sektor parwisata.…