Berbicara tentang pemberontakan DI/TII, maka tidak akan lepas dari sosok S.M. Kartosoewirjo. Ia adalah imam yang memimpin gerakan ini selama bertahun-tahun. Perjuangannya didasari keinginan untuk membentuk Indonesia menjadi negara Islam, bukan negara sekuler. Oleh karena itu, ia banyak bertentangan dengan tokoh-tokoh nasionalis seperti Soekarno. Padahal, Soekarno dan Kartosoewirjo merupakan mur…
NIM:038800035/FU/PA