Stigma yang berkembang di masyarakat menunjukan bahwa belajar Bahasa arab masih dianggap sulit dan rumit, padahal setiap Bahasa memiliki tingkat kesulitan dan kemudahan yang berbeda-beda tergantung pada karakteristik system Bahasa itu sendiri, baik system fono;ogi, morfologi, maupun sintaksis dan semantiknya. Sementara itu, tata Bahasa Indonesia dianggap lebih mudah dari pada Bahasa arab karena…