Studi ini, banyak kontribusi dan pengambilan dari para ahli, sehingga dapat mendorong dan tumbuh pemikiran dan potensi untuk melakukan penelitian khususnya enelitian studi kasus. Oleh karenanya buku-buku acuan yang kami angkat adalah berangkat dari kajian studi kasus, dimaksudkan sebagai strategi penelitian untuk mengungkap kasus tertentu, sehingga secara mendalam dapat menggali dan mengangkat …
Pentingnya manajemen yang efektif dalam organisasi pendidikan semakin banyak mendapat pengakuan dari berbagai pihak. Sekolah, madrasah, dan perguruan tinggi akan lebih efektif dalam memberikan pendidikan yang baik pada siswa atau mahasiswanya.
Bangsa Indonesia tengah mengalami krisis karakter, padahal dulu dikenal sebagai bangsa santun, toleran, dan berkepribadian luhur. Kini, perlahan-lahan, atribut tersebut mulai luntur. Pergolakan sosial dan penyimpangan negatif lainnya terus terjadi. Ini mengakibatkan generasi bangsa mengalami degradasi karakter dan harus segera diselamatkan. Bangsa membutuhkan obat mujarab untuk menyembuhkan luk…
Keberhasilan dalam belajar menjadi harapan semua anak, orang tua dan guru, lalu apa yang harus dilakukan agar anak menjadi “brilliant”? Menjadi anak brilliant itu luar biasa, dan itu bisa dilakukan selama ada kemauan untuk merealisasikanya. Menjadi anak “brilliant” sungguh membanggakan dan itu sebuah harapan setiap orang tua/guru. Buku ini berisi cara–cara belajar anak bisa brilliant …
Buku ini ditulis untuk mendeskripsikan berbagai persoalan yang dihadapi oleh dunia pendidikan Islam di Indonesia. penulis, dalam setiap pembahasannya mencoba untuk senantiasa mengurai setiap persoalan pendidikan, menganalisis dan memecahkannya dengan pendekatan multidimensi.