Buku Paradigma Baru Pendidikan Kewarganegaraan: Panduan Kuliah di Perguruan Tinggi Edisi Ketiga ini merupakan perbaikan dan pembaruan dan buku edisi sebelurnnya. Buku ini berisikan materi pembelajaran (instructional rnaterial) untuk bidang pendidikan kewarganegaraan pada jenjang pendidikan tinggi. Disesuaikan dengan kurikulum yang berjalan, yakni Surat Keputusan Dirjen Dikti No. 43/Dikti/Kep/20…
Buku yang berjudul " Ilmu Negara: Sejarah, Konsep, dan Kajian Kenegaraan " ini memberikan gambaran tentang sejarah, konsep negara maupun perkembangannya. Penulis juga mengulas dengan sangat rinci tentang teori-teori negara dimensi sosiologis, yuridis serta hubungan dengan bangsa, agama dan hukum. B u k u i n i sangatlah cocok bagi mahasiwa maupun masyarakat yang ingin memperkaya dan memperkuat …
Nama "Teori Konstisusi" memiliki makna yang lebih luas daripada istilah "Teori Hukum Konstitusi" maupun "Teori UUD". Sudut pandang Teori Hukum Konstitusi hanya legaldogmatik (dogmatika hukum), sedangkan "Teori Konstitusi"--selain metode kajiannya legal-dogmatik (hanya fokus pada UUD)
Semakin signifikannya supremasi sipil dalam kehidupan berbangsa dan bernegara menimbukan konsekuensi logis ditegakannya supremasi hukum. Ironisnya, masih banyak pihak yang tidak mampu menyikapinya dengan baik. Salah satu penyebabnya adalah karena hukum diinterpretasikan secara sepihak tanpa mengikuti kaidah-kaidah maupun asas-asas hukum yang semestinya berlaku. Buku ini mecoba menjawab realitas…
Objek kajian hukum administrasi adalah pemerintahan (bestuur). Lingkungan kekuasaan pemerintahan adalah lingkungan kekuasaan negara di luar kekuasaan legislatif dan yudikatif. Penyelenggaraan kekuasaan pemerintahan haruslah bertumpu atas sendi-sendi negara hukum dan demokrasi. dengan landasan hukum, penyelenggaraan kekuasaan pemerintahan hendaknya memberikan jaminan perlindungan hukum bagi mas…