Kata kunci: Peran Agama, Rehabilitasi dan Penyalahgunaan Narkotika Pada era globalisasi ini masyarakat lambat laun berkembang, di mana perkembangan itu selalu diikuti oleh proses penyesuaian diri yang dengan proses tersebut terjadi secara tidak seimbang. Dengan kata lain, pelanggaran terhadap norma-norma tersebut semakin sering terjadi dan kejahatan semakin bertambah, baik jenis maupun bentu…
Kata Kunci:Tokoh Agama, Dakwah, Kerukunan. Sudah menjadi kewajiban tiap para agamawan untuk melakukan dakwah kepada tiap para jamaatnya hal itu dikarenakan setiap agama menganjurkan kepada para jamaatnya untuk melakukan dakwah, di Dusun Kalibago setiap para tokoh agama selalu melakukan dakwah kepada para jamaatnya akan tetapi mereka para tokoh agama tidak pernah mengajak umat agama lain untu…
Kata Kunci: Interaksi Sosial, Jama’ah Wahidiyah. Interaksi sosial merupakan hubungan-hubungan sosial yang dinamis, yang menyangkut hubungan orang perorangan, antara kelompok-kelompok dan antara perorangan dengan kelompok. Apabila dua orang bertemu maka interaksi sosial dimulai, pada saat itu mereka saling menegur, berjabat tangan, saling berbicara atau bahkan mungkin berkelahi. Aktifitas-a…
Kata Kunci: Toleransi, Masyarakat Plural Masyarakat Indonesia dikenal sebagai masyarakaat majemuk. Hal tersebut dapat dilihat pada kenyataan sosial dan semboyang dalam lambang negara Republik Indonesia ”Bhineka Tunggal Ika” (berbeda-beda namun satu jua). Kemajemukan adalah realitas yang tak terbantahkan di bumi nusantara.Agama, etnik, dan kelompok sosial lainnya sebagai instrumen dari k…
Psikologi agama berisikan informasi tentang sejarah psikologi barat, psikologi agama sebuah kajian kejiwaan, pengertian psikologi agama, sejarahnya perkembangannya, integrasi psikologi dengan agaman, psikologi agaman dengan kesehatan mental, motivasi beragama, aktualisasi diri dalam agama, psikologi mukmin dalam kesehatan mental, nilai psikologi ibadah, psikologi dalam sufisme, penyimpangan pri…