Perancangan pembelajaran secara praksis pada dasarnya adalah rekonstruksi pengetahuan, keterampilan, sikap, dan kemampuan lainnya melalui suasana belajar mengajar di dalam kelas, laboratorium, studio, bengkel kerja peserta belajar, atau di lapangan. Sifat, proses, dan hasil berpikir merupakan landasan untuk merencanakan, mengarahkan, dan mengontrol orang untuk belajar sesuai dengan hasil yang…
Buku ini berisi kajian mengenai pendekatan keterampilan berpikir sebagai kegiatan yang terorganisasi untuk mengidentifikasi proses mental peserta didik atau peserta didik yang perlu direncanakan, mendeskripsikan dan mengevaluasi proses berpikir dan belajar. Dalam buku ini banyak dijelaskan mengenai berpikir dalam perspektif psikologi faal, psikologi kognitif, dan pengembangan struktur kognitif