Buku ini merupakan panduan terutama bagi mahasiswa yang sedang belajar di fakultas hukum dan masyarakat umum yang ingin mengetahui tentang apa dan bagaimana praktik peradilan pidana yang sedang berkembang di indonesia. Buku ini memang dirancang untuk menjadi buku pegangan bagi masyarakat, mahasiswa maupun para praktisi untuk lebih mengetahui secara terperinci tentang praktik peradilan pidana di…
Dalam rangka menciptakan iklim persaingan usaha yang sehat dan bebas dari praktik kolusi, korupsi, dan nepotisme, Indonesia menentang adanya praktik monopoli dan persaingan usaha tidak sehat. Hal ini terbukti dengan lahirnya Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999 tentang Larangan Praktek Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehat, yang melarang praktik monopoli dan persaingan usaha tidak sehat.