Cakupan materi yang disajikan dalam buku ini bersifat umum dan sangat perlu dikuasai oleh mahasiswa, penyusunannya mengacu pada kurikulum nasional perguruan tinggi tahun 2000. Dengan membaca buku ini diharapkan mahasiswa memiliki keterampilan berbahsa indonesia secara ilmiah dan teknis, dengan menggunakan bahasa indonesia yang komunikatif, efektif, serta baik dan benar.
Sintaksis merupakan salah satu cabang dari linguistik. Kajian sintaksisatas bahasa setingkat lebih tinggi dari kajian morfologi dan fonologi. Dalam linguistik bahasa Indonesia, sintaksis mengenai tata bahasa Indonesia telah dikembangkan oleh beberapa ahli bahasa. Meskipun perkembangannya sebagian besar merupakan adopsi dari perkembangan dari Barat, salah satu sifat bahasa adalah unik dan khas. …
Mata kuliah wajib umum (MKWU) Bahasa Indonesia merupakan mata kuliah wajib pada setiap universitas di Indonesia. Mata kuliah ini bertujuan untuk mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam berbahasa Indonesia baik melalui tulisan atau lisan. Lebih dari itu, pada masa perkuliahan tentunya mahasiswa tidak terlepas dari berbagai kegiatan tulis menulis dan presentasi di depan umum. Buku ini berisi tent…
Ini bukan buku sekolahan. Ini buku untuk semua penutur bahasa Indonesia. Sebagian besar tulisan pendek di buku ini tidak berangkat dari teori akademis kebahasaan ataupun aturan ketertiban penulisan ejaan, melainkan dari ekspresi-ekspresi kebahasaan yang sering muncul dalam keseharian kita. Mulai dari obrolan, hingga aneka tulisan di media. Di bangku sekolah, kita melulu diingatkan untuk berba…
Kamus adalah hal esensial yang perlu dimiliki saat anda belajar bahasa asing. Tanpa kamus, bisa dijamin proses belajar anda akan terhamnat. Kamus ini adalah yang tepat untuk dimiliki oleh pelajar, mahasiswa, atau siapapun yang mempelajari bahasa Inggris. Dengan kamus ini, anda tidak perlu membeli dua buah kamus karena kamus ini menyediakan kamus bahasa Inggris-Indonesia dan bahasa Indonesia-Ing…
Terkadang, saat akan menghadapi ujian bahasa Indonesia siswa kebingungan karena tidak tahu apa yang harus dipersiapkan agar memperoleh nilai yang maksimal. Sebagian besar menganggap materi ini sangat mudah karena bahasa Indonesia adalah bahasa yang digunakan sehari-hari dalam kehidupan mereka. Akan tetapi, saat menghadapi ujian, kerap kali mereka kesulitan menjawab dan akhirnya memperoleh nilai…