Persaingan sering dikonotasikan negatif karena dianggap mementingkan diri sendiri. Oleh karena itu, Islam menekankan adanya moralitas seperti persaingan yang sehat, kejujuran, keterbukaan, dan keadilan. Implementasi nilai-nilai tersebut merupakan tanggungjawab bagi setiap pelaku pasar. Sehubungan dengan hal tersebut, penulis memilih Dusun Purworejo sebagai lokasi penelitian. Alasannya karena d…
ABSTRAK ANIK SAFITRI, Dosen Pembimbing Dr. Ropingi, M. Pd. dan Sri anugrah Natalina, SE, MM. : Perilaku Bisnis Distributor Batu Bata Merah Ditinjau Dari Etika Bisnis Islam Pada Usaha Kecil Batu Bata Merah Di Dusun Sumber Nongko Desa Ngreco Kec. Kandat Kab. Kediri, Syari’ah, Ekonomi Syari’ah, STAIN Kediri, 2014. Kata kunci: Perilaku Bisnis, Distributor, Etika Bisnis Islam Saluran distri…