Dakwah pada dasarnya mengandung ide sivilisasi (taqwîm al-hadhârah), yakni usaha sadar dan sistemik yang dilakukan orang beriman agar manusia sebagai mitra dakwah (mad’ú) bertransformasi menjadi manusia dan masyarakat yang unggul dengan tingkat budaya dan keadaban yang tinggi, khaira ummah (QS. Ali Imran [3]: 110). Sebagai sivilisasi, dakwah harus menjunjung tinggi demokratisasi, HAM, kead…
Musik merupakan salah satu media atau alat komunikasi yang sangat efektif. Sehingga dengan musk pesan atau nilai yang terkandung di dalamnya akan mudah diterima oleh masyarakat dengan baik. Karena didalam musik adanya perpaduan antara lirik-lirik dengan nada-nada yang telah diaransemen sangat apik oleh para musisinya. Sehingga pendengar akan lebih memahami dan merasakan apa inti makna yang terk…
Kegiatan Kerohanian Islam merupakan kegiatan yang diselenggarakan di luar jam pelajaran dalam rangka memberikan arahan kepada peserta didik untuk dapat mengamalkan ajaran agama yang diperolehnya melalui kegiatan belajar di kelas, serta untuk mendorong pembentukan tingkah laku siswa sesuai dengan nilai-nilai Agama Islam. Bakat adalah suatu kemampuan yang ada dalam diri individu yang perlu dikemb…
Buku pengantar dakwah ini menghadirkan esensi dakwah sebagai sebuah ilmu yang terus berkembang mengiringi dinamika masyarakat. Pembahasannya menguraikan perkembangan dan berbagi teori yang berkaitan dengan ilmu dakwah dan implementasi riil keilmuan dakwah di lapangan kehidupan nyata dengan sorotan utama pada perubahan perilaku dan delik agama serta interaksi umat beragama di Indonesia.
Lembaga pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Kota Kediri merupakan lembaga keagamaan dengan fokus dakwah melalui seni baca tulis dan pendalaman makna kandungan isi Al-Qur’an. Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) merupakan program unggulan LPTQ dengan tujuan menarik minat masyarakat muslim pada umumnya dan sangat diharapkan menarik minat pelajar untuk belajar mendalami seni dan kandungan yang …
Sebagai media baru, internet telah membuka kemungkinan bagi lahirnya gerakan sosial, termasuk gerakan sosial keagamaan. Dalam Islam, salah satu gerakan sosial keagamaan dapat direpresentasikan dalam bentuk dakwah. Oleh sebab itu, membicarakan aktivisme Islam sebagai gerakan sosial pada dasarnya selalu berhubungan dengan dakwah yang memang bertujuan melakukan perubahan sosial. Dengan demikian, …
Keberadaan Eks Lokalisasi Semampir Kota Kediri dirasa warga Kota Kediri meresahkan dan merupakan permasalahan sosial yang harus segera ditangani. Melihat kondisi itu, pada 2014, sejumlah Organisasi Islam Kota Kediri melaksanakan dakwah di Eks Lokalisasi Semampir. Untuk mendukung suksesnya dakwah yang dilakukan, Organisasi Islam tersebut melaksanakan dakwah humanis dan persuasif pada warga terda…