Kredit lalai yang tinggi adalah “fakta brutal” yang harus dihadapi oleh banyak Credit Union (CU). Ibarat binatang buas, kredit lalai adalah pemangsa ganas CU. Banyak CU kolaps akibat kredit lalai yang tinggi. Buku ini ditulis oleh praktisi yang berpengalaman dalam mengelola CU. Anda tidak hanya akan disuguhi teori, melainkan juga praktik nyata. Lewat buku ini Anda bisa mempelajari strategi…
Pengantar manajeman perkreditan dalam buku ini mempunyai beberapa informasi tentang manejeman perkreditan dalam pengertianya-unsur-jenis kredit, penilaiaan dan pengawasan kredit, analisis kelayakan kredit dan manajemen perbankan, fungsi kredit dan struktur modal perusahaan, penghitungan bunga kredit, resiko kredit, perpektif kreditor dalam menilai resiko dan perhitungan penyusutan, time value o…