Setiap manusia perlu pendidikan. Dengan pendidikan manusia dapat menggali seluruh potensi yang dimilikinya sehingga ia akan mampu menghadapi permasalahan hidup yang dihadapinya, baik di dunia maupun di akhirat. Tempat pendidikan yang pertama dan utama adalah keluarga. Oleh karena itu, orang tua perlu memiliki ilmu pengetahuan pendidikan yang cukup sehingga mampu membantu anaknya menjadi manusia…
Motivasi belajar siswa menjadi salah satu faktor keberhasilan proses pembelajaran. Motivasi belajar dapat diciptakan dengan adanya dukungan sosial keluarga. Dukungan sosial keluarga merupakan suatu keadaan yang bermanfaat atau menguntungkan yang diperoleh individu yang berasal dari hubungan sosial struktural yaitu keluarga, yang terdiri dari dukungan emosi, informasi, penilaian dan instrumental…
Pengangguran dan kemiskinan masih menjadi permasalahan di Indonesia. Pengangguran dan kemiskinan terjadi karena perbandingan antara jumlah penawaran kesempatan kerja tidak sebanding dengan jumlah lulusan atau penawaran tenaga kerja baru di segala level pendidikan. Salah satu upaya pemerintah dalam mengatasi masalah diatas adalah perlu menumbuhkembangkan budaya kewirausahaan di seluruh lapisan m…
Perkawinan adalah pintu gerbang yang sakral yang harus dimasuki oleh setiap insan untuk membentuk sebuah lembaga yang bernama keluarga. Dalam berkeluarga tentunya keharmonisan adalah suatu yang sangat diharapkan. Keluarga harmonis sendiri adalah situasi atau kondisi keluarga dimana terjalinnya kasih sayang, saling pengertian, dukungan, mempunyai waktu bersama keluarga, adanya kerjasama dalam ke…
Isi didalamnya bertujuan untuk mendapatkan gambaran secara jelas mengenai persepsi, peran dan strategi pemerintah dan ulama dalam pencegahan perkawinan usia dini. Isinyaa diharapkan dapat memberikan gambaran dan rekomendasi yang dapat dijadikan salah satu acuan bagi para pihak terkait, dalam menyusun dan merekonstruksi pengaturan pembatasan perkawinan usia dini berdasarkan kewenangan yang dimil…