Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besar pengaruh kecerdasan spiritual terhadap kompetensi sosial guru mapel keagamaan melalui kecerdasan emosional. Penelitian ini bersifat deskriptif kuantitatif dengan menggunakan rumus Path Analysis, karena penelitian ini menggambarkan tiga variabel. Penelitian ini mengambil seluruh populasi guru mapel keagamaan yaitu berjumlah 25 guru. Kecerdas…
Perguruan tinggi kedinasan yang berada dibawah naungan kementrian menjadi salah satu impian yang membanggakan menjadi seorang taruna yang berseragam, namun taruna juga memiliki tuntutan akademik, kondisi lingkungan dan peraturan asrama yang disiplin Tuntutan ini dapat memicu timbulnya stress dan emosi negatif Penelitian ini bertujuan (1) untuk mengetahun Aspek-aspek regulasi emosi taruna (2) st…
Pondok Pesantren Al-Amien Kediri adalah suatu lembaga pendidikan dan dakwah yang didirikan oleh seorang KH. Muhammad Anwar Iskandar. Beliau tidak sendiri untuk mengurus pondok tersebut, akan tetapi dibantu oleh para pengurus pondok. Menjadi pengurus pondok tidaklah mudah untuk dilakukan, selain memiliki tanggung jawab yang besar, mereka adalah seorang mahasiswi yang juga masih memiliki kekaluta…
Penerimaan teman sebaya merupakan hal yang penting bagi remaja. Bagi mereka, penerimaan teman sebaya merupakan kebutuhan. Untuk memenuhi kebutuhan itu, remaja harus mampu menyesuaikan diri dengan kelompok teman sebaya mereka. Dalam konteks ini, kematangan emosi dibutuhkan oleh remaja agar remaja dapat diterima, tidak berperilaku impulsif yang dapat mengakibatkan penolakan oleh teman sebaya. …
Masa remaja adalah suatu tahap kehidupan yang bersifat peralihan dan tidak mantap. Disamping itu masa remaja adalah masa yang rawan oleh pengaruh pengaruh negative. Mencapai kematangan emosi merupakan tugas perkembangan yang sangat sulit bagi remaja. Namun kematangan emosi remaja sebagai santri yang mukim di Pondok Pesantren yang berbeda-beda menyebabkan tidak seluruh santri menerapkan nilai-ni…
Kelelahan kerja atau burnout merupakan hal wajar yang terjadi pada para karyawan. Namun jika terjadi terus menerus, dapat mengganggu komitmen organisasi pada karyawan, terlebih apabila terjadi pada tenaga kontrak. Tenaga kontrak rentan mengalami burnout. Disisi lain, kurangnya komitmen organisasi pun dapat merugikan organisasi. Namun, burnout tidak serta merta mengurangi tingkat komitmen organi…
Dalam aktivitas kehidupan sehari-hari, manusia tidak lepas dari kegiatan belajar. Belajar diartikan sebagai perubahan tingkah laku yang relatif menetap sebagai hasil pengalaman dan latihan Belajar akan menghasilkan perubahan-perubahan dalam diri seseorang. Untuk mengetahui seberapa jauh perubahan yang terjadi, perlu adanya penilaian. Begitu juga dengan pendidikan selalu diadakan penilaian dari …
Kecerdasan emosional dan spiritual penting untuk dikembangkan dalam rangka mewujudkan nilai dan perilaku (akhlak) yang baik bagi siswa. Pada prinsipnya di dalam dunia pendidikan, dalam proses pembelajaran seorang guru seharusnya tidak hanya mementingkan kecerdasan IQ saja pada siswa, tetapi juga memperhatikan, menumbuhkan serta mengembangkan kecerdasan emosional dan spiritual (ESQ) pada siswa. …
Faktanya dalam dunia pendidikan, ukuran keberhasilan belajar hanya terletak pada prestasi belajar yang dinyatakan dalam raport, melainkan juga terletak pada perubahan sikap dan perilaku ke arah yang lebih baik. Adapun yang menjadi fokus penelitian dalam ini adalah (1) Bagaimana Upaya Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Meningkatkan Kecerdasan Emosional Siswa kelas XI di SMK YP 17 Pare? (2) Apa Fa…
Pengungkapan diri merupakan aspek penting dalam kehidupan sehan-hari. Siswa pada tahun pertama biasanya mulai belajar beradaptasi schingga akan banyak melakukan pengungkapan diri pada orang lain. Salah satu faktor yang mempengaruhi self disclosure siswa adalah kecerdasan emosi. Kecerdasan emosi mempengaruhi pesan yang disampaikan agar dapat bervalensi positif. Selain itu intensitas dari layanan…