Manusia adalah makhluk yang diciptakan dengan keingintahuan yang sangat besar. Oleh karena itulah tercipta ilmu pengetahuan. Saat ini, kepaduan antara ilmu pengetahuan dan penelitian sangat erat. Ilmu dan penelitian diibaratkan sebagai dua sisi dari mata uang yang sama. Penelitian itu sendiri erat kaitannya dengan statistik karena merupakan metode ilmiah yang digunakan saat melakukan penelitian
BUKU INI BERISI TENTANG: 1.Konsep Dasar Metode Penelitian Kombinasi 2.Metode Kuantitatif Survei 3.Metode Kuantitatif Eksperimen 4.Metode Kombinasi : a.Desain Sequential Explanatory b.Desain Sequential Exploratory c.Desain Concurrent Triangulation d.Desain Concurrent Embedded 5.Cara Membuat Proposal Penelitian 6.Cara Membuat Laporan Penelitian 7.Masing-masing diberikan contohnya
Studi ini, banyak kontribusi dan pengambilan dari para ahli, sehingga dapat mendorong dan tumbuh pemikiran dan potensi untuk melakukan penelitian khususnya enelitian studi kasus. Oleh karenanya buku-buku acuan yang kami angkat adalah berangkat dari kajian studi kasus, dimaksudkan sebagai strategi penelitian untuk mengungkap kasus tertentu, sehingga secara mendalam dapat menggali dan mengangkat …
Buku tang berjudul teknik penyusunan instrumen penelitian ini berisi tentang bagaimana sebuah data, pengumpulannya, validasi data dan instrumen yang digunakan dalam sebuah penelitian. Buku ini juga dilengkapi dengan banyak sekali contoh sehingga bagi peneliti muda yang awam seperti saya bisa memahami prosesnya dengan mudah.