Buku ini sangat membantu guru-guru sekolah dasar di lapangan dalam melaksanakan pembelajaran keterampilan berbahasa secara benar. Sehingga siswa mampu menimba berbagai pengetahuan, mengapresiasi seni, dan mengembangkan diri secara berkelanjutan. Jadi, pembelajaran bahasa Indonesia yang dimulai dari sekolah dasar perlu dilaksanakan dengan benar. Buku ini ditujukan untuk memenuhi keb…
Pembelajaran di kelas yang dikemas dengan menyenangkan merupakan dambaan peserta didik karena proses belajar yang menyenangkan bisa meningkatkan motivasi belajar yang tinggi bagi peserta didik guna menghasilkan produk dan proses belajar yang berkualitas. Pembelajaran efektif pun akan berlangsung jika keadaan kelas menyenangkan. Buku ini membahas pengetahuan tentang teori-teori belajar yang dap…
Selain orang tua, dalam usaha peningkatan kemampuan membaca Al-Qur’an pada anak didik, tentunya tidak lepas dari tanggung jawab seorang guru. Membaca Al-Qur’an di SMP, berada pada mata pelajaran PAI, yang mana telah kita ketahui bersama, bahwasanya jam mata pelajaran PAI di sekolah umum lebih sedikit porsinya, jika dibandingkan dengan sekolah yang berbasis agama, seperti halnya MTs. Maka da…
Dalam pembelajaran masih banyak guru yang menggunakan metode ceramah, padahal dalam pembelajaran siswa dituntut aktif, pembelajaran yang kurang variasi akan menimbulkan kejenuhan dalam pembelajaran. Salah satu cara yang digunakan guru pendidikan agama Islam untuk mengatasi kejenuhan belajar peserta didik adalah dengan menggunakan pembelajaran diluar kelas. Skripsi ini bertujuan untuk meng…
Kajian dalam buku ini berpijak pada definisi pembelajaran sebagai upaya membelajarkan siswa, dan proses belajar sebagai pengaitan pengetahuan baru pada struktur kognitif yang sudah dimiliki siswa. Pengaitan-pengaitan ini akan membentuk struktur kognitif baru yang lebih mantap, yang dapat dipandang sebagai hasil belajar. Konsepsi-konsepsi ini akan menjadi pijakan dalam identifikasi dan pengemban…
Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran merupakan bagian yang tidak terpisahakan dari perencanaan maupun pelaksanaan proses pembelajaran guru. Agar penilaian dapat dilaksanakan dengan baik perlu dilakukan secara autentik. Penilaian autentik merupakan penilaian yang dilakukan secara komprehensif untuk menilai mulai dari masukan, proses, dan keluaran pembelajaran. Penilaian autentik d…