Membahas bagaimana mendidik dan melatih jiwa wirausaha bagi anak-anak muda, terutama di sekolah kejuruan. Anak didik diajari cara berwirausaha di sekolah dan bagaimana mengaplikasikan keterampilan yang dipelajari di sekolah.
Pendidikan dan perubahan zaman merupakan dua sisi yang semestinya berjalan beriringan. Zaman berubah karena semakin tingginya pendidikan manusia, dan sebaliknya perubahan zaman mendorong terjadinya perubahan dalam pendidikan. Pendidikan yang gagap terhadap perubahan zaman akan menjadi usang karena apa yang dipelajari tidak konteks dengan zamannya, ibarat obat atau makanan sudah kedaluwarsa atau…
Sampai saat ini, banyak orang beranggapan bahwa untuk menjadi seorang entrepreneur andal, Anda harus memiliki bakat tertentu. Tidak jarang, alasan tersebut menjadi penghalang bagi seseorang untuk menjadi seorang entrepreneur. Padahal untuk menjadi negara maju, Indonesia membutuhkan banyak entrepreneur muda untuk mendorong pertumbuhan ekonomi. Buku Entrepreneurship ini hadir untuk mematahkan …