Text
Pendidikan islam integratif : upaya mengintegrasikan kembali dikotomi ilmu dan pendidikan islam/ Jasa Ungguh Muliawan
Secara normatif konseptual dalam Islam tidakdijumpai dikotonomi ilmu.Ulama-ulama terdahulu telah membuiktikan kestuan ilmu yang wajib dipelajari. Al-Kindi, misalnya adalah seorang filsuf sekaligus agamawan, begitu pulaAl-farabi,Ibnu Sina, selain ahli dalmbidang ilmu kedokteran,filsafat, psikologi dan musi, beliau juga seorang ulama. Al-Khawarizmi adalah ulamayang ahli matematika,Al-Ghazali walaupun belakangan populer karena kehidupan dan ajaran sufistiny, sebenarnya beliau telah melalui berbagai bidang ilmu yang diketahuinya, mulai dariilmu Fiqh,kalam, Falsafah, hingga Tasawuf.
Ibu Rasyid adalah seorang Faqih yang telah berhasil pada masa Renaissance Las but least,Ibn Khaldun dikenal sebagai ulama peletak dasarsosiologi modern.
Tidak tersedia versi lain