Text
Novel Indonesia periode 2000an : dari genre realis, posmodernis, feminis, autobiografis dan ekofeminis
Sejak awal 2000-an perkembangan novel Indonesia dapat dikatakan mengalami perkembangan yang luar biasa. banyak bermunculan sastrawan baru dari generasi muda dengan kualitas karya yang bagus. Sebagian besaer mereka bahkan lahir dari sayembara penulisan novel yang diselenggarakan oleh Dewan Kesenian Jakarta.
Tidak tersedia versi lain