Text
Pengaruh store atmosphere terhadap keputusan pembelian konsumen di Sakinah 212 Mart Kediri
Pertumbuhan usaha ritel atau eceran sangat pesat. Seiring dengan pesatnya perkembangan usaha ritel ini, maka persaingan di bidang pemasaran ritel atau pun semakin meningkat Sakinah 212 Mart juga berbasis retail Sakmah 212 Mart adalah brand minimarket Koperasi Syariah 212. Kepemilikan berjamah dikelola secara profesional dan ter pusat untuk menjaga daya saingnya baik dari sisi jaringan distribusi, produk, harga maupun promo. Setiap pengecer menerapkan strategi Retail Mix untuk menciptakan metode tersendiri agar memberikan pelayanan yang optimal kepada pelanggan yang menjadi targetnya tujuan yaitu untuk mengetahui store atmosphere dan keputusan pembelian Sakinah 212 Mart Kediri dan untuk mengetahui Store Atmosphere mempunyat pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian di Sakinah 212 Mart Kediri.
Untuk mencapai tujuan di atas, digunakan pendekatan kuantitatif asostatif Prosedur pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, dan penyebaran angket. Proses analisis data dilakukan dengan cara pengujian validitas dan reliabilitas, prasarat analisis, regresi sederhana, uji 1 dan uji koefisien determinasi
Hasil penelitian mengungkapkan bahwa store atmosphere pada Sakinah 212 Mart Kediri termasuk kategori cukup baik. Hasil cukup baik ini disimpulkan berdasarkan nilai rata-rata (mean) sebesar 64,94 Dimana nilai rata-rata (mean) tersebut berada diantara skor 62 dan skor 67,87. keputusan pembelian di Sakinah 212 Mart Kediri termasuk kategori cukup baik. Hasil cukup baik ini disimpulkan berdasarkan nilai rata-rata (mean) sebesar 30,44. Dimana nilai rata-rata (mean) tersebut berada diantara skor 27,37 dan skor 33,51. bahwa tu sebesar 4,467 dan tu sebesar 1,665 sehingga 4,467 tud 1,665 dan signifikan 0,00 0,05 maka dapat diartikan bahwa variabel store atmosphere berpegaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen pada Sakinah 212 Mart Kediri dan nilai R² penelitian ini diperoleh 17,5% sisanya 82,5% dipengaruhi variabel lain yaitu produk, harga, tempat, promosi, dan pelayanan karyawan varibel tersebut berdasarkan retailing mix
Tidak tersedia versi lain