Text
Memperbincangkan pemikiran pendidikan Islam : dari idealisme substantif hingga konsep aktual
Peran penting dan strategisnya pendidikan dalam kehidupan manusia tak terbantahkan. Demikian juga pendidikan agama Islam (PAI) yang menjadi ujung tombak dakwah dan pembangunan moral dan akhlak bangsa. Buku ini membahas secera komprehensif tentang ihwal pendidikan agama Islam mulai pada tataran filosofis sampai praksisnya.
Tobroni, Haji (penulis -) - (Penguatan etika sosial lewat pendidikan agama)
Muhammad Syafi'i, 1977- (penulis -) - (Rekonstruksi pendidikan Islam : kajian literatur tentang dikotomi ilmu, Islamisasi, sains, dan spiritualisasi human being)
Jauharatul Makniyah, 1986- (penulis -) - (Filsafat pendidikan akhlak antara Ibnu Miskawaih dan Imam Ghazali)
Mustakim, Muh., 1986- (penulis -) - (Hakikat manusia dalam pandangan Al-Qur'an dan menurut Ibnu Arabi : konsep-konsep tentang manusia (insan kamil))
Ali Imron, 1986- (penulis -) - (Pendekatan tasawuf dalam pendidikan Islam : tasawuf konvensional dan tasawuf modern sertaimplementasinya di sekolah)
Rangga Sa'adillah S.A.P., 1989- (penulis -) - (Pemikiran pendidikan karakter Al-Ghazali, Kohlberg, dan Thomas Lickona)
Imam Rohani, 1988- (penulis -) - (Pendidikan karakter dengan pendekatan tasawuf modern Hamka dan tasawuf transformatif kontemporer)
Indria Nur, 1976- (penulis -) - (Model pendidikan agama Islam di Amerika, Jerman, Turki, dan Singapura : studi komparatif dan model pengembangan PAI)
Zaenudin, 1972- (penulis -) - (Pendidikan agama Islam dan dinamika politik kebangsaan di Indonesia)
La Ode Ilman, 1987- (penulis -) - (Rekonstruksi kurikulum PAI Rahmatan Lil'alamin : sehat dan aman bagi perkembangan rohani dan jasmani peserta didik)
Wachyudi Achmad, 1982- (penulis -) - (Pembentukan manusia Ihsan dan karakter Robbani dalam Al-Qur'an dan As-Sunnah : Ibrahim a.s. (keimanan), Miusa a.s. (keberanian), Isa a.s. (keramahtamahan), dan Muhammad SAW (keagungan akhlak))
Muntaha, 1979- (penulis -) - (Pemikiran pendidikan agama Islam (solusi terhadap permasalahan etika sosial, etika global, dan persaudaraan umat))
Muzzamil, 1986- (penulis -) - (Hakikat dan konsep guru ideal dalam perspektif Ki Hadjar Dewantara, K.H. Ahmad Dahlan, K.H. Hasyim Asy'ari, Hamka, dan Maria Montessori serta relevansinya dengan pendidikan Islam Indonesia)
Lukman Hakim, 1986- (penulis -) - (Rekonstruksi desain pembelajaran pendidikan agama Islam)
Tidak tersedia versi lain