Text
Pengaruh Harga terhadap Kepuasan Konsumen (Studi pada Depot Sate Tenang Katang Kab. Kediri)
Sate adalah hidangan penting dalam masakan Indonesia. Hasilnya telah tumbuh berkembang berbagai variasi resep sate diseluruh kepulauan Indonesia. Daging sate sendiri banyak regamnya misalnya daging kambing, ayam, sapi, domba, babi, ikan, udang, cumi cumi kelinci, telur puyuh Daging kambing, termasuk jenis daging yang paling sering dikonsumsi. Disamping itu memiliki rasa yang khas dan lezat. Dan memberikan berbagai manfaat bagi kesehatan. Daging kambing adalah daging rendah lemak yang sagat sehat untuk dikonsumsi. Salah satunya depot sate ini yang berada di Kabupaten Kediri yaitu Depot Sate Tenang yang berlokasi di Jalan Airlangga No 99 RT 04 RW 01 Dusun Katang Kecamatan Ngasem Kabupaten Kediri yang memberikan olahan sate yang bervariasi dan memiliki harga yang sesuai dengan kemampuan beli konsumen schingga dari kalangan bawah hingga atas dapat membeli. Tujuan penelitian ini bertujuan untuk mengetahui harga di Depot Sate Tenang untuk mengetahui kepuasaan konsumen dan untuk mengetahui pengaruh harga terhadap kepuasaan konsumen. Penelitian ini menggunakan metode kantitatif. Poplasi dalam penelitian ini tidak terhingga karena jumlah konsumen yang datang tidak pasti setiap harinya dan jumlah sampel yang digunakan sebuak 92 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan simpel rendom sampling (pengambilan sampel secara acak). Istrmen penelitian menggnkan kesioner atau angket Analisis data dilakukan dengan cara ji Validitas, reliabilitas, analisis deskriptif, uji normalitas, heteroskedastitas, autokorelasi, korelasi,regresi linier sederhana, uji T dan Koefisien determasi. Hasil dari penelitian ini mengungkapkan bahwa variabel X (harga) dalam katagori cukup denga nilai mean sebesar 42,75 yang berada diantara skor 39,655 dan 45,845 dan variabel Y (kepuasan Konsumen) dalam katagori cukup dengan nilai mean sebesar 42,12 yang berada diantara skor 39,123 dan 45,117. Berdasarkan uji normalitas, penelitian ini berdestribusi normal dilihat dari hasil uji One-sample Kolmogorov-smimov yaitu Asmp, Sig 0,015 > 0,05 (taraf signifikansi). Di analisis Korelasi Pearson Product Moment mengemkakan bahwa nilai korelasi sebesar 0,844 yang terletak pada rentang interval koefisien antara 0,70-0,90 termasuk dalam kategori kuat. Dari paparan data korelas jika membandingkan kedua variabel dengan membadingkan sig dengan probabilitas. Dari paparan data diketahui bahwa nilai sig adalah 0,000 Nilai sig lebih kecil dari 0,05 yakni 0,000 < 0,05 sehingga H. diterima dan H. ditolak. Dari uji korelasi terdapat pengaruh yang singnifikan antara harga terhadap kepasan konsumen. Sedangkan dari analisis menggunakan regresi sederhana menghasilkan model persamaan Y= 7.172 +0,817X, dan berdasarkan analisis determinasi menunjukkan nilai R sebesar 0,713 yang artinya variabel harga mampu mempengaruhi kepuasaan konsumen sebesar 71,3%. Sedangkan sisanya 28,7% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak dibahas atau diteliti dalam penelitia ini.
Tidak tersedia versi lain