Text
Asesmen dan evaluasi pendidikan; pilar informasi dan kegiatan pengendalian mutu pendidikan
Bibliografi : Hlm. 337-341
Referensi penting dalam bidang kajian ilmu pendidikan sangat membantu praktisi pendidikan dalam melakukan asesmen dan evaluasi pendidikan. topik penting dan utama yang disajikan serta dibahas dalam buku ini antara lain; konsep dasar pengukuran, asesmen dan evaluasi; asesmen dan evaluasi kurikulum dan program, asesmen pembelajaran dan asesmen kelas dan asesmen hasil belajar.
Judul | Edisi | Bahasa |
---|---|---|
Model-model asesmen dalam pembelajaran/ Sarwiji Suwandi | Cet. 1 | 0 |