Text
Mbah Kiai Syafa'at : Bapak patriot dan Imam Al-Ghazalinya tanah Jawa
Mbah Kiai Syafa'at (1919 - 1991) adalah tokoh pendiri Pesantren Darussalam Blokagung Banyuwangi. Beliau selain ulama adalah tokoh yang mengawali dan mendukung perjuangan kemerdekaan. Mbah Syafa'at bernama lengkap Mukhtar Syafa'at Abdul Ghofur adalah salah satu ulama yang sukses menyampaikan risalah Rasulullah kepada masyarakat dan santrinya. Mbah Kiai Syafa'at pernah memimpin majelis Musyawarah Pengasuh Pesantren Banyuwangi dan pernah menghadapi Gestapu PKI, Mbah Kiai Syafa'at juga mengabdi di Nahdatul Ulama untuk mendakwahkan Islam kepada masyarakat.
Judul | Edisi | Bahasa |
---|---|---|
100 Tokoh Islam terhebat dalam sejarah/ Muhammad Iqbal | 0 |