Text
Psikologi pendidikan : teori dan aplikasi dalam proses pembelajaran
Di antara tanggung jawab guru adalah membantu siswa agar dapat belajar dengan baik dan memperoleh prestasi yang lebih baik. Makanya, siswa yang mengalami permasalahan dalam belajar menjadi tugas tersendiri bagi guru yang menangani dan menyelesekainnya. Di sinilah urgensi guru menguasai bidang psikologi pendidikan, yaitu pandai menerapkan prinsip dan pengetahuan psikologis demi membantu siswa yang memiliki karakteristik beragam untuk memperoleh pengalaman belajar yang maksimal dalam membangun kepribadian, kematangan, dan kedewasaan.
Judul | Edisi | Bahasa |
---|---|---|
Psikologi Pendidikan | cet.6 | 0 |
Psikologi pendidikan | Ed. 1, Cet. 7 | 0 |
Psikologi pendidikan : untuk fakultas tarbiyah komponen MKDK / Ahmad Mudzakir dan Joko Sutrisno | cet. 1 | 0 |