Text
Ilmu pendidikan teoritis dan praktis
Siapapun bisa mengajar. tapi tidak semua orang bisa menjadi guru. Guru adalah profesi mulia yang dididik secara khusus. Itu sebabnya guru menjadi panutan masyarakat. digugu dan ditiru oleh anak didiknya. Dengan demikian. guru menjadi sosok yang sangat beribawa dalam mencerdaskan bangsanya. Itu semua tidak didapat dengan mudah. Ada caranya. ada ilmunya namanya ilmu pendidikan. Menjadi guru tidak sekadar?
DAFTAR ISI :
BAGIAN A : BAGIAN TEORITIS
BAB I : Apakah Arti pendidikan itu?
BAB II : Uraian selanjutnya tentang pendidikan
BAB III : Tujuan Pendidikan
BAB IV : Tujuan pendidikan dan Pengajaran di Indonesia
BAB V : Tujuan pendidikan dan pengajaran di Indonesia (lanjutan)
BAB VI : Kewibawaan (Gezag) dalam pendidikan
BAB VII : Hubungan pembawaan, keturunan dan lingkungan di dalam pendidikan.
BAGIAN B : BAGIAN PRKATIS
BAB 8 : Pendidikan dalam lingkungan keluarga
BAB 9 : Beberapa kesukaran dalam pendidikan.
BAB 10 : Beberapa kesukaran dalam pendidikan (lanjutan).
BAB 11 : Pendidikan dalam lingkungan sekolah.
BAB 12 : Guru dan pendidik
BAB 13 : Segi-segi pendidikan
BAB 14 : Alat-alat pendidikan